Klik

Sunday, March 5, 2017

CARA MEMBUAT BLOG GRATIS

Cara Membuat Blog Gratis Dengan Blogger

    Jaman sekarang tidak ada yang tidak mungkin,itu karena tekhnologi yang semakin berkembang. Pernahkah anda berfikir atau berangan-angan untuk membuat blog??! Jika pernah,mengapa Anda tidak mencoba?!! Apa karena biaya?? Jika iya,anda tidak perlu khawatir. Karena,pada artikel kali ini saya akan menjelaskan cara mudah membuat blog gratis tapi SANGAT BERKUALITAS. Anda tidak percaya?

Silakan simak tulisan saya di bawah ini :
 
<
      - Pertama, anda harus mempunyai akun Google.
      Jika belum punya silahkan daftar dulu >Klik Disini<
    - Jika sudah, masuk ke websitenya blogger.kenapa ke blogger? Karena kita membuat blog       gratisnya di blogger. www.blogger.com
    -Login dahulu untuk masuk ke blogger.com dengan akun Google tadi yang sudah Anda    buat.
    - Jika sudah masuk di halaman blogger,klik tulisan "Buat Blog Baru" kotak oranye.
    -Tulis URL blog yang ingin Anda buat. Buat URL sendiri! Jangan niru orang lain,karena jika meniru orang lain, tidak akan bisa digunakan.
     Contoh: blogterbaikcara.blogspot.com
     Kenapa kok harus ada "blogspot.com" nya? Karena ini blog gratisan. Ya... mau nggak mau harus ada tulisan blogspot nya..
    - Oke lanjut... jika Anda sudah menemukan URL yang pas dengan hati Anda.. tinggal pilih tampilan blognya. Tampilan blognya disesuaikan dengan keinginan hati Anda masing-masing.
   - Jika sudah klik tombol "buat" atau apa itu yang di bawah (maaf ini buat di hp,mangkanya      agak nggak rapi and nggak lengkap)
   - Nah... jeng-jeng-jeng... Blog anda berhasil di buat...
   - Untuk menulis artikel,di menu kiri yang panjang ke bawah klik> pos > lalu klik buat baru.
     •Kolom "Entri" untuk menampilkan judul artikel yang akan muncul di tampilan blog Anda saat orang membacanya.
    •Kolom di bawahnya untuk mengatur ukuran,warna,dan gaya huruf.
    •Untuk menambahkan link dari website lain, klik "link" yang berwarna biru..
    •Di bawah kolom yang mengatur huruf,ada kolom untuk menulis artikel nya.. Buat artikel nya semenarik mungkin agar pengunjung yang membaca artikel anda tidak bosan. Buat artikel nya juga sepanjang mungkin supaya lebih menarik..
Perlu diingat jangan copy tulisan orang lain.. Bayangkan jika tulisan blog Anda atau karya anda yang lain di copy atau di tiru orang lain, bagaimana perasaan Anda? Sakit kan???? (NUMPANG CURHAT) hehehe.. tapi itulah yang paling penting supaya anda terlihat lebih kreatif
     •Oke lanjut lagi... Setelah anda selesai menulis artikel,klik "publikasikan" jika ingin mempublikasikan ke blog anda, atau klik "simpan" untuk menyimpan dan melanjutkan esok hari
     • Selamat anda telah mempunyai Blog dan telah membuat artikel menarik(mungkin)...


Cukup tulisan saya kali ini, semoga artikel tentang cara membuat blog gratis di atas bermanfaat bagi anda.. jika ada pertanyaan silakan tulis di kolom komentar.. InsyaAllah akan saya balas.. semoga kalau anda membuat blog berhasil dan lancar jalan nya.. AAMIIN



Wassalamu'alaikum warohmatullahi  wabarokatuh







Kata Kunci : cara membuat blog gratis,membuat blog,blogger,blog gratis,cara membuat.

No comments:

Post a Comment